Minggu, 15 Juli 2018

Pondasi Berfikir Agama (Causa Prime)

Causa prime merupakan dasar dr semua pondasi berfikir agama, tapi apa yang rapuh dari pemikiran ini:


  •  Bila kita ingin mendapatkan sebuah kesalahan dr argumen kita tinggal mencari pertentangan di dalamnya. Bila argumen awal segala sesuatu ada sebab akibatnya, kemudian berfikir ada penyebab awal yg tdk disebabkan apapun. Namun alur ini rapuh, diawal dikatakan bahwa segala sesuatu ada sebab, kemudian dengan membongkar aturan awal yg ia ciptakan sendiri kelanjutannya dgn mengatakan penyebab awal tdk disebabkan oleh apapun. Disinilah terjadi kontradiksi, aturan awal yg diciptakan justru dibongkar sendiri oleh tuhan yg tdk disebabkan apapun.   
mencari pertentangn sebuah argumen untuk membuktikannya salah sudah menjadibiasa dalam ilmu logika contoh : 
1.semua teman rudi naik mobil rudi ke sekolah 
2. susi teman rudi, maka ia naik mobil rudi. 
maka argumen tersebut benar.
namun bila seperti ini
1.semua teman rudi naik mobil rudi kesekolah
2. susi teman rudi ia naik sepedah kesekolah. 
argumen tersebut bertentangan patilah ada yang tidak benar.
kesimpulan susi bukan teman rudi atau tdk semua teman rudi naik mobil rudi
 
sekarang pikirkan dengan argumen causa prime 
1. segala sesuatu ada penyebabnya.
2. tuhan sessuatu dan tuhan tidak ada penyebabnya. 
ini jelas bertentangan karena tuhan sesuatu maka tuhan juga pasti ada penyebabnya. itu gak sulit sulit amat laah untuk dipahami.
 
  • Ini secara murni bukan pendefinisian dalam agama samawi, lebih cocok tuhan yang hanya mencipta namun tdk ikut campur tehadap ciptaannya adl  mungkin pendefinisian tuhan deis. agama samawi mengatakan bahwa tuhan maha baik, maha melihat, maha mengetahui. Dari sini kita cari saja benturannya dengan realita bila tuhan maha tahu knp salah dlm mencipta kitab misal, dlm kitab suci tuhan cipta adam hawa namun kita tahu dlm sains teori evolusi lebih sahih menjelaskan asal manusia.

  • Tidak semua hukum di alam berlaku hukum sebab akibat. Ada hukum random, misalnya bila
    kita ingin mencari penyebab banyaknya penderita kanker dlm suatu daerah yang lebih tinggi dibanding daerah lain, maka hingga anda beol berdiri anda tdk akan mendapatkan jawabannya, krn ini hanyalah gap antara pikiran kita yg terbiasa dgn penjelasan sebab akibat dengan statistik dmn ada random. Tahun berikutnya bisa jadi daerah yg tinggi penderita kankernya akan rendah, dan sebaliknya.

  • Ada energi yang berdasarkan percobaan joule mengatakan bahwa energi tidak dapat diciptakan dan tidak dapat dimusnahkan, energi hanya dapat berubah bentuk. Hukum ini valid dalam fisika hingga saat ini, bila tuhan sebagai penyebab awal maka akan merombak hukum ini, karena hukum ini mengatakan energi tidak dapat diciptakan.

  • Yang plng penting argumen ini hanya merupakan filosofi yang tentu saja seperti filosofi lainnya tdk dapat dibuktikan. Argunen ini loncat dr sebuah alur logika, adanya tuhan, zeus, kerang ajaib atau brahma, merupakan logika yang meloncat. kita dpt mengetahui melalui sains bahwa misalnya bigbang mengawali alam semesta tetapi itu tidak serta merta menunjukkan adanya tuhan, zeus, brahma, atau kerang ajaib, mereka hanyalah selfclaim. Bisa jadi bigbang merupakan bentukan dr big crunch sebelumnya., atau bisa saja dr aliran energi dr dimensi lain seperti teori M atau teori lain yg banyak diadopsi saintis.

  • Tidak semua penyebab segala sesuatu adl satu, seperti benda jatuh saja, penyebabnya tidak satu tapi 3 yaitu dua massa benda yg saling tarik nenarik dan jarak seperti dlm hukum grafitasi newton. Bila sebuah peristiwa kecil penyebabnya tdk satu, apakah alam semesta yg tdk sederhana bisa ujuk ujuk penyebabnya satu.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar